Home » » Menteri Keuangan akan Pangkas Target Pajak Sesuai Kondisi Ekonomi

Menteri Keuangan akan Pangkas Target Pajak Sesuai Kondisi Ekonomi

Written By JUFRI on Wednesday, 27 January 2016 | 22:05

Bambang Brodjonegoro

KATADATA - Berbeda dibandingkan 2015, Menteri Keuangan Bambang Brodjonegoro tak lagi memasang target penerimaan pajak yang tinggi tahun ini. Penerimaan pajak 2016 ditargetkan tumbuh 13 persen dari realisasi penerimaan tahun lalu, yang sejalan dengan kondisi ekonomi terkini. Proyeksi baru penerimaan pajak tersebut akan dimasukkan dalam revisi Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2016.

Tahun lalu, dalam APBN Perubahan 2015, pemerintah mematok target penerimaan pajak sebesar Rp 1.294 triliun, atau melonjak sekitar 31, 3 persen dibandingkan realisasi penerimaan tahun sebelumnya. Namun, nyatanya penerimaan pajak, termasuk pajak penghasilan (PPh) migas hingga akhir tahun lalu sebesar Rp 1.060, 8 triliun atau cuma naik 8 persen ketimbang tahun sebelumnya. Jumlahnya sedikit lebih tinggi dibandingkan pengumuman Kementerian Keuangan awal Januari lalu, yaitu Rp 1.055 triliun karena adanya tambahan pajak revaluasi aset Rp 3 triliun dan PPh badan Rp 2 triliun yang belum tercatat per 31 Desesember 2015.

Mengacu kepada pencapaian 2015 itulah, pemerintah terkesan lebih hati-hati dalam ...

Selengkapnya : Menteri Keuangan akan Pangkas Target Pajak Sesuai Kondisi Ekonomi



via Katadata.co.id
Share this article :

0 comments:

Post a Comment

 
Copyright © 2013. Yuk Bisnis Property - All Rights Reserved